Perbedaan Legging dan Jegging

perbedaan legging dan jegging

Jegging dan legging sama-sama berbentuk pensil. Memang pemakaian legging dan jegging relatif sama karena dipakai untuk bawahan dan biasanya fungsinya untuk memperlihatkan bentuk kaki yang indah. Yang membedakan antara jegging dan legging adalah bahan dan modelnya. Selain dipakai untuk pakaian luar, legging juga dipakai untuk dalaman pakaian. Misalnya untuk senam, untuk dalaman gamis atau tunik. […]

Cara Menggunakan Legging Syar’i untuk Muslimah

celana legging muslimah untuk dalaman

Salah satu tren fashion dikalangan muslimah adalah celana legging (legging biasa atau legging wudhu). Pada dasarnya celana legging tampak begitu ketat sehingga agak kurang pantas apabila wanita muslimah menggunakan full legging tanpa rok yang cukup panjang. Namun, pasti sebagian besar muslimah suka menggunakan legging pada waktu-waktu tertentu atau dengan kombinasi pakaian tertentu. Sebagai informasi, sebenarnya […]

Legging Wudhu : Tetap Fashionable dengan Legging Kekinian

legging wudhu khusus muslimah

Legging wudhu adalah satu inovasi yang pada tahun 2019 ini mulai naik daun. Inovasi dan terobosan dalam fashion muslimah terus berkembang dan menyesuaikan dengan kebutuhan para hijaber, apalagi saat ini banyak muda-mudi yang berhijrah dan semakin dekat dengan agama. Legging wudhu adalah legging yang mirip stocking karena bentuknya menutupi jari-jari kaki. Akan tetapi, pada ujung […]

Tatacara dan Tips Berhijab yang Benar dan Syar’i

tips berhijab berjilbab yang baik benar dan syari

Dalam Al Qur’an, Allah berfirman: “Wanita-wanita yang baik adalah untuk laki-laki yang baik dan laki-laki yang baik adalah untuk wanita-wanita yang baik (pula)” (QS. An Nur : 26) Dalam pandangan islam, wanita yang baik adalah mereka yang memahami dan mengamalkan nilai-nilai dan ajaran Islam dalam kehidupan sehari-harinya. Salah satu amalan yang dimaksud adalah mengenakan Jilbab […]

Mengintip Kreasi Jilbab Cantik Model Korea

mengintip kreasi jilbab cantik model korea

Ada yang tanya, emang ada kreasi jilbab cantik ala korea? Jawabnya, ada doong. Selain Jepang, Korea saat ini menjadi salah satu kiblat fashion di Asia. Gaya berbusana dengan model baju korea yang penuh warna, eye catching menjadi daya tarik penggemar fashion untuk meniru cara berpakaian anak muda di Korea. Yah, tentu tetap ada plus-minus nya. […]

Punya Lem Tembak Rusak (Macet/Mampet)? Begini solusinya!

01 buka sekrup lem tembak yang mampet

Tulisan ini tidak membahas harga lem tembak, :p. Untuk para crafter (pembuat bros, aksesoris, kerajinan) dan siapa saja yang berkutat dengan tool yang satu ini, mungkin seringkali kesal ketika tiba-tiba lem tembaknya macet sehingga lem cairnya tidak bisa keluar. Karena macet itu pula, kadang pemetiknya pun ikut patah karena dipaksa. Sehingga, daripada repot-repot memperbaiki, lebih […]

Tips Cara Memakai / Memilih Bros untuk Jilbab 2

testimoni kreswanti brooch dari owner busana zahidah

Dewasa ini, Bros cantik untuk jilbab bermacam-macam jenis dan bentuknya. Baik Bros dari Kain Flanel, dari manik-manik, atau bahkan bros dari kain perca yang bisa dibuat sendiri. Pada dasarnya, kita bisa memilih bros yang cocok dan bisa apa saja. Terserah baik model dan warnanya. Tapi tentu harus disesuaikan dengan model jilbab dan kreasi jilbab yang […]

Tips & Cara Memilih Bros untuk Jilbab

tips cara memilih bros untuk jilbab`

Hai cantiik ^,^, bagaimana kabarnya? menambahkan bros atau aksesoris lainnya pada jilbab mungkin menjadi satu pilihan para jilbaber saat menginginkan tampilan yang lebih kreatif. Berkreasi dengan warna jilbab dan memadukannya dengan baju atau bentuk muka adalah sebuah awalan. Setelah menemukan bentuk gaya jilbab yang matching dengan warna pakaian dan bentuk muka, sebenarnya penggunaan bros atau […]